contoh soal hakikat bangsa dan negara
Soal-soal berikut adalah soal materi bab 1. Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia, sub bab Hakikat Bangsa dan Unsur-Unsur Terbentuknya Negara. Soal dan pembahasannya kami jadikan dua bagian, yaitu Part 1 (Bagian 1) dan Part 2 (Bagian 2). Berikut ini adalah bagian yang pertama. Silahkan dibaca dan dipelajari, semoga bermanfaat.